Bersenang-senanglah di Dunia Maya dan Dunia Nyata

Saturday, May 25, 2013

Cara Mempercepat Browser Safari


Cara Mempercepat Browser Safari, Sedikit keterangan dari Browser Safari yang diaz dapatkan dari Wikipedia, Browser Safari adalah browser web yang dikembangkan oleh Apple Inc dan disertakan dengan Mac OS X dan sistem operasi iOS. Pertama kali dirilis sebagai beta publik pada tanggal 7 Januari 2003 tentang sistem operasi OS X perusahaan, menjadi default browser Apple dimulai dengan Mac OS X v10.3 "Panther". Safari juga browser native untuk iOS.

Sebuah versi dari Safari untuk sistem operasi Microsoft Windows pertama kali dirilis pada tanggal 11 Juni 2007, dan didukung Windows XP Service Pack 2, atau yang lebih baru tetapi telah dihentikan. Safari 5.1.7, dirilis pada 9 Mei 2012, adalah versi terakhir yang tersedia untuk PC Windows. 
Menurut Net Applications, Safari menyumbang 62,17 persen lalu lintas web browsing mobile dan 5,43 persen lalu lintas dekstop bulan Oktober 2011, memberikan pangsa pasar gabungan 8,72 persen.


Berikut ini adalah Cara Mempercepat Browser Safari :

1. Mempercepat User Interface
Menurunkan penggunaan CPU dengan mematikan beamsync di Terminal tulis :
sudo defaults write /Library/Preferences/com.apple.windowserver Compositor -dict deferredUpdates 0
2. Melewati Verifikasi setiap ME-MOUNT File DMG
Saat ingin me-mount file, selalu ada verifikasi terlebih dahulu.
Bila filenya kecil, akan memakan waktu sebentar, tapi jika filenya besar akan memakan waktu yang lama, untuk melewati nya, di Terminal tulis :
sudo defaults write com.apple.frameworks.diskimages skip-verify true.
3. Mempercepat Safari
Anda ingin membuat browser di Mac tersebut menjadi kira-kira 4 lebih cepat, di Terminal tulis :
sudo defaults write.com.apple.Safari WebKitInitial-TimedLayoutDelay –float 0.
4. Menghilangkan Efek Zoom
Selain mempercepat GUI, menghilangkan efek zoom juga mempercepat performa system. Di Terminal tulis :
sudo defaults write.com.apple.finder ZoomRects –boolean NO.
5. Membersihkan Icon Bookmark Safari
Sama seperti sebelumnya, membersihkan icon safari juga bisa mempercepat performa. Di Terminal tulis :
find $HOME/Library/Safari/Icons –type f atime +30 –name “* .cache” –print.

(dark-devilz.com)

Semoga dengan cara diatas browser safari anda mengalami perubahan menjadi lebih cepat. atau bila anda mempunyai cara lain untuk mempercepat browser safari, anda bisa komentar dan akan saya tambahkan.

Sekian,



0 Comment:

Post a Comment